Latest News

Gadget Unik untuk Berkomunikasi dengan Orang Mati

Kamis, 19 Agustus 2010 , Posted by beye at 20.57



Rosetta Stone dikenal sebagai perangkat lunak belajar bahasa atau artefak kuno untuk memecahkan Hieroglif Mesir. Tetapi Rosetta Stone juga aksesori futuristik di batu nisan.
 

RosettaStone dari sebuah perusahaan bernama Objecs berupa lempengan granit yang dilengkapi dengan alat bantu komunikasi kecil atau near-field communication (NFC) yang ditempelkan ke monumen penguburan.
 

NFC bekerja dalam jarak dekat, sekitar satu inci atau kurang. Dengan alat ini, ketika kita melewati RosettaStone maka informasi tentang almarhum menyangkut foto, pesan ataupun biografinya dapat dikirim ke ponsel.
 

Benda seharga US$225 dan seukuran iPod ini juga dideskripsikan sebagai "simbol kehidupan". Informasi mengenai pihak yang meninggal dimunculkan dengan mendekatkan dengan RosettaStone.

source:http://lintasberitaonline.blogspot.com/2010/08/software-unik-untuk-berkomunikasi.html

Currently have 0 komentar:

Leave a Reply

Posting Komentar

Silakan tinggalkan komentar disini...

Get paid To Promote at any Location
Related Posts with Thumbnails